Akui Terjadi Miss Komunikasi, SM Cakades Teporoko Wawonii Tenggara Kembalikan Sisa Aset Desa

- Selasa, 9 November 2021 | 19:19 WIB
Kepala Desa Teporoko, Kecamatan, Wawonii Tenggara, Kabupaten Konkep periode 2012-2017 mengembalikan seluruh aset desa Teporoko (Hallo Sultra Media/Dok. Iyon)
Kepala Desa Teporoko, Kecamatan, Wawonii Tenggara, Kabupaten Konkep periode 2012-2017 mengembalikan seluruh aset desa Teporoko (Hallo Sultra Media/Dok. Iyon)

HALLO SULTRA - Sempat diadukan karena diduga belum mengembalikan seluruh Aset Desa, SM, mantan Kepala Desa (Kades) Teporoko, Kecamatan Wawonii Tenggara, Kabupaten Konawe Kepulauan (Konkep) periode 2012-2017 mengakui telah terjadi sdikit kekeliruan adminstrasi.

Mewakili masyarakat desa Teporoko, Sulvan, S.Pd selaku pengadu juga mengungkapkan hal yang sama.

Ia mengatakan, persoalan tersebut adalah miss komunikasi.

Baca Juga: Polres Kendari Ungkap 12 Pelaku Pemerkosaan, 8 Sudah Ditangkap, 4 Masih Dikejar

Baca Juga: Mobil Crane dan Dump Truk 10 Roda Tabrakan di Houling PT OSS Morosi

Disaksikan Masyarakat Desa Teporoko, Kepala Desa Teporoko, Kecamatan, Wawonii Tenggara, Kabupaten Konkep periode 2012-2017 kembalikan seluruh aset desa Teporoko
Disaksikan Masyarakat Desa Teporoko, Kepala Desa Teporoko, Kecamatan, Wawonii Tenggara, Kabupaten Konkep periode 2012-2017 kembalikan seluruh aset desa Teporoko (Hallo Sultra Media/Dok. Iyon)

Ia mengungkapkan, persoalan tersebut telah diselesaikan secara kekeluargan setelah SM mengembalikan sisa aset desa yang diduga belum dikembalikan beberapa waktu lalu.

"SM dengan penuh tanggung jawab dan disaksikan masyarakat Desa Teporoko sudah mengembalikan sisa aset desa yang belum dikembalikan,kepada pihak pemerintah desa saat ini dan BPD" kata Sulvan di Wawonii, Selasa, 9 November 2021.

Dengan demikian, lanjut Sulvan mengatakan dirinya selaku pelapor telah mencabut laporan atau Aduan yang sempat dilayangkan .
Baca Juga: Ini Nama 22 Orang Calon Anggota Komisi Informasi Provinsi Sultra Lulus Verifikasi Berkas

Baca Juga: Setelah Ramai-ramai Dikritik, Akhirnya Biaya Tes PCR di Indonesia Terus Menurun

Menurut Sulvan, bapak SM ini adalah seseorang yang bertanggung jawab dan mau mengakui kesalahan jika ada kehilafan yang diperbuatnya.

"Ini perlu kita berikan apresiasi," pungkasnya.***

Editor: Emil Rusmawansyah

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

PTDH Ferdy Sambo Dinilai Cacat Prosedur

Rabu, 14 September 2022 | 19:18 WIB

HUT ke 21 DPD Demokrat Sultra Evaluasi Kinerja Kader

Sabtu, 10 September 2022 | 21:49 WIB

Terpopuler

X